Pasar Tani Kalurahan Ngleri
Yuli Supriyanto 20 Juli 2020 22:17:58 WIB
Minggu 19 Juli 2020 Pemerintah Kalurahan Ngleri menyelenggarakan kegiatan peresmian Pasar Desa. Rangkaian kegiatan ini diawali dengan upacara adat bedol pasar, dari pasar lama ke pasar baru.
Hadir dalam kesempatan ini Bapak Gandung Pardiman, MM anggota DPR RI, bapak Heri Nugroho, Bapak Sutrisno, Forkompinka Kapanewon Playen. Serta lembaga kalurahan Ngleri, pedangan dan juga warga masyarakat.
Dalam sambutannya Bapak Gandung Pardiman berharap agar pasar desa bisa menjadi penggerak ekonomi masyarakat pedesaan. Selain itu dalam sambutannya Bapak Gandung Pardiman memberikan bantuan operasional kepada unit Pasar BUMKal Kalurahan Ngleri, Relawan Desa Lawan Covid-19, PKK, Linmas dan juga grup kesenian yang pada kesempatan tersebut mengisi acara.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Pelantikan KPPS Pemilukada 2024
- Sidang Pembahasan dan Penetapan RKPKal Tahun 2025
- Musrenbangkal Tahun 2025
- Rapat Koordinasi Tim Percepatan Penurunan Stunting (TPPS)
- Apel Hari Senin Pamong Kalurahan Ngleri
- Musrenbangkal Penyusunan RKP Kalurahan Ngleri Tahun 2025
- Musrenbangkal Perencanaan Kegiatan Tahun 2025