Berita Desa

  • Perahu Jelok

    05 April 2018 21:45:52 WIB Yuli Supriyanto
    Perahu Jelok
    Bencana Banjir Luapan Sungai Oya juga terjadi di Padukuhan Jelok, desa Ngleri, kecamatan Playen. Lahan pertanian seluas 1 ha tergenang air. Jembatan sebagai jalur utama masyarakat pun putus. Hal ini membuat warga masyarakat Jelok harus melalui desa Ngleri ketika akan beraktifitas keluar padukuhan. Namun ..selengkapnya

  • Gebyar Paud Kecamatan Playen di desa Ngleri

    05 April 2018 19:51:50 WIB Yuli Supriyanto
    Gebyar Paud Kecamatan Playen di desa Ngleri
    Selasa, 5 Desember 2017 diselenggarakan acara Gebyar PAUD Kecamatan Playen Tahun 2017 di desa Ngleri, Kecamatan Playen, Kabupaten Gunungkidul. Tema penyelenggaraan pada tahun ini adalah “Menuju PAUD Berkualitas dan Universal Kunci Masa Depan Bangsa”. Kegiatan ini diselenggarakan bekerjasama ..selengkapnya

  • Aspek Budaya Desa Ngleri

    23 Desember 2017 11:15:46 WIB Yuli Supriyanto
    Aspek Budaya Desa Ngleri
    ..selengkapnya

  • Teruslah Teguh, Wonolagi.

    23 Desember 2017 10:33:45 WIB Yuli Supriyanto
    Teruslah Teguh, Wonolagi.
    Warga masyarakat Padukuhan Wonolagi, Kepala Desa Ngleri, Perangkat Desa, PKK Desa Ngleri, Karang Taruna Desa Ngleri, dan BANSER (Barisan Ansor Serba Guna) Ranting Desa Ngleri berkumpul sore itu di Serambi Mushola Wonolagi. Sore itu adalah penutupan Posko Tanggap Bencana, setelah sejak hari pertama bencana ..selengkapnya

  • Bupati Kunjungi Wonolagi

    23 Desember 2017 10:12:53 WIB Yuli Supriyanto
    Bupati Kunjungi Wonolagi
    Senin, 4 Desember 2017 Ibu Hj Badingah selaku Bupati Gunungkidul dan Wakil Bupati Gunungkidul Bapak Immawan Wahyudi mengunjungi Wonolagi. Hadir di tengah-tengah masyarakat Padukuhan Wonolagi, melihat dan berdialog dengan warga masyarakat yang terdampak banjir aliran Sungai Oya. Warga masyarakat dan Kepala ..selengkapnya

  • Banjir Wonolagi

    23 Desember 2017 09:37:25 WIB Yuli Supriyanto
    Banjir Wonolagi
    Selasa, 28 November 2017. Banjir melanda wilayah Gunungkidul, termasuk di Padukuhan Wonolagi. Hal ini disebabkan oleh tingginya intensitas dan lamanya durasi hujan. Berdasarkan informasi dari sumber yang terpercaya tingginya intensitas hujan ini dipicu oleh cuaca ekstrem siklon tropis Cempaka. Sungai ..selengkapnya

  • Masyarakat Mencari Keadilan dengan SIPPAWONN

    21 November 2017 16:58:07 WIB Yuli Supriyanto
    Di Pengadilan Agama Wonosari, telah ada pelayanan berbasis IT yang diberi nama ''SIPPAWONN'' Sistem Informasi Perkara Pengadilan Agama Wonosari berbasis E-Android untuk pelayanan Publik. Aplikasi SIPPAWON berbasis E-Android adalah pelayanan masyarakat untuk mencari keadilan dengan menggunakan smartphone. ..selengkapnya

  • Peresmian Sumur Bur Air Tanah

    08 November 2017 11:31:23 WIB Yuli Supriyanto
    Peresmian Sumur Bur Air Tanah
    Peresmian sumur bur air tanah di Desa Ngleri, Kecamatan Playen dihadiri Wakil Bupati Gunungkidul Bapak Dr. H. Immawan Wahyudi yang mewakili Bupati Gunungkidul Hj. Badingah, S.Sos, Ir. Andiani M.T. (Kepala Pusat Air Tanah dan Geologi Tata Lingkungan, Badan Geologi, KESDM) dan H. Agus Sulistyono S.T.,M.T. ..selengkapnya

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung